Turis Wanita Tewas Setelah Kena Semburan “Jet Blast” di Bandara St. Martin
AVIATREN.com – Seorang turis wanita dilaporkan meninggal setelah terkena semburan jet blast di bandara St. Martin. Wanita tersebut terpental dan kepalanya menghantam beton. Dikutip AVIATREN dari SXM-Talks, Kamis (13/7/2017), turis wanita itu berdiri di pagar bandara St.