Ini Kriteria Masyarakat yang Boleh Bepergian dengan Pesawat
AVIATREN.com – Sejumlah maskapai penerbangan di Indonesia mulai beroperasi melayani penumpang hari ini, Kamis (7/5/2020). Hal ini sejalan dengan relaksasi yang diberikan oleh pemerintah, di masa pandemi Covid-19. Operasional penerbangan tersebut mengacu kepada Surat Edaran Nomor 4