AVIATREN.com – Maskapai penyedia layanan jasa kargo udara berbasis digital di Indonesia, PT Rusky Aero Indonesia, yang beroperasi dengan nama Raindo United Services (“Raindoâ€), menandatangani kerja sama dengan perusahaan lessor AerCap dalam mendatangkan dua armada Boeing 737-800...
Latest videos
AVIATREN.com – Maskapai Scoot akan makin sering mondar-mandir antara Singapura dan beberapa kota di Indonesia. Pasalnya, maskapai LCC Singapura itu akan menambah frekuensi penerbangan mingguannya antara Singapura dan Lombok, Yogyakarta, Makassar, dan Pekanbaru, mulai bulan Mei 2023...
AVIATREN.com – Maskapai berbasis Taiwan Eva Air menambah lagi pesanan lima pesawat Boeing 787-9 setelah mendapat persetujuan dewan direksi pada 13 Maret 2023. Pengiriman pesawat pertama dari lima B787-9 itu dijadwalkan akan dimulai pada tahun 2025 dan selesai pada tahun 2027...
AVIATREN.com – Maskapai Citilink mengumumkan penghentian rute penerbangan dari dan ke Bandara Ngloram, Blora. Sebelumnya, rute penerbangan Halim Perdanakusuma-Blora dibuka kembali sejak Januari 2023. Penghentian rute penerbangan Citilink Halim-Blora ini dipastikan oleh Kepala Kantor...
AVIATREN.com – maskapai internasional terbesar di dunia, Emirates akan mulaimengoperasikan pesawat Airbus A380 untuk pertama kalinya dalam sejarah penerbanganIndonesia pada 1 Juni 2023 di Bali. Pesawat A380 milik Emirates ini yang terdiri dari dua kelas akan menggantikan salah satu...