Bos Emirates Sebut Nasib A380 Sudah Habis
AVIATREN.com – Airbus memang sudah mengumumkan akan menghentikan produksi pesawat Superjumbo A380 pada 2021 mendatang. Namun Presiden Emirates, operator A380 terbanyak di dunia, mengatakan bahwa nasib A380 sudah tamat saat ini. “Kita tahu A380 sudah tamat,” kata