Ilustrasi tiket pesawat. AVIATREN.com – Adanya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) yang diterapkan untuk mencegah penyebaran wabah Covid-19 yang diakibatkan virus Corona, membuat maskapai penerbangan di Indonesia boleh menaikkan harga tiket pesawat. Kenaikan harga tiket tersebut...
Layout A (with pagination)
AirAsia AVIATREN.com – Riset yang dilakukan oleh firma riset CGS-CIMB mengungkap kondisi keuangan AirAsia Group hanya mampu bertahan selama lima bulan ke depan, jika tetap tidak beroperasi karena wabah Covid-19. Karena itu grup maskapai LCC itu bakal membutuhkan bantuan finansial...
Boeing 787 AVIATREN.com – Federal Aviation Administration (FAA) Amerika Serikat (AS) meminta agar seluruh operator pesawat Boeing 787 melakukan power-cycle (mematikan dan menyalakan lagi) pesawat tersebut setiap 51 hari sekali. Hal itu menurut FAA untuk mencegah apa yang disebut...
B787 Air India AVIATREN.com – Maskapai Air India menyewa slot penerbangan di bandara Heathrow, London, Inggris dari maskapai Garuda Indonesia. Ada tiga slot penerbangan yang disewa Air India dari Garuda Indonesia, yakni pada Selasa, Kamis, dan Sabtu. Garuda Indonesia sendiri telah...
B738 Xiamen Air di bandara Tianhe Wuhan (Ecns.cn) AVIATREN.com – Bandara Tianhe di Wuhan, China resmi beroperasi kembali setelah masa karantina (lockdown) dicabut, dua setengah bulan setelah wabah virus Corona merebak. Bandara yang berada di provinsi Hubei itu mulai ditutup pada 23...