B787 Singapore Airlines AVIATREN.com – Jumlah produksi pesawat Boeing 787 Dreamliner ternyata telah mencapai unit yang ke-1.000. Pesawat B787 ke-1.000 tersebut bakal dikirim untuk maskapai Singapore Airlines. Pesawat tersebut telah menjalani uji terbang perdana. Menurut laporan...
Layout A (with pagination)
AVIATREN.com – Anak usaha Garuda Indonesia, PT GMF AeroAsia pada 2019 lalu mencatatkan kerugian hingga 3,18 juta dollar AS, atau setara Rp 51,93 miliar. Pencapaian 2019 itu bertolak belakang dari pencapaian pada 2018 lalu, di mana GMF AeroAsia mencatat laba bersih 11,12 juta dollar...
Terminal 2 di Bandara Changi Singapura. AVIATREN.com – Pengelola bandara Changi Singapura akan menutup operasional Terminal 2 (T2) selama 18 bulan atau 1,5 tahun, akibat pandemi Covid-19 yang disebabkan oleh virus Corona. Penutupan Terminal 2 Changi selama 1,5 tahun itu akan dimulai...
Ilustrasi Garuda Indonesia (Reuters) AVIATREN.com – Jumlah penumpang maskapai Garuda Indonesia mengalami penurunan di tengah wabah Covid-19 yang melanda Indonesia, akibat penyebaran virus Corona. Besaran penurunan penumpang Garuda Indonesia menurut Direktur Utama Garuda Indonesia...
A320neo Citilink di pabrik Airbus di Toulouse, Perancis. AVIATREN.com – Seorang penumpang maskapai Citilink dikonfirmasi terjangkit virus Corona baru atau Covid-19. Penumpang lain yang berada satu kabin dengan penumpang positif Covid-19 itu diminta melapor, karena susahnya tracing...