Layout A (with pagination)

Komposer Film Titanic dan Avatar Tewas dalam Kecelakaan Pesawat

AVIATREN.com - Sebuah pesawat yang terdaftar atas nama komposer James Horner jatuh dan terbakar di Ventura County, Los Angeles, California, AS pada Senin (22/6/2015) pagi waktu setempat. Pilot pesawat diketahui tewas. Kuasa hukum James Horner mengonfirmasi kepada situs KSBY.com bahwa...

Tom Hanks Bakal Perankan Kapten Sully di Film US Airways 1549

AVIATREN.com - Aktor kawakan Hollywood, Tom Hanks dipilih sebagai salah satu kandidat yang akan memerankan Kapten Chesley “Sully” Sullenberger dalam film yang diangkat dari kisah nyata pendaratan darurat U.S. Airways Flight 1549 di sungai Hudson, New York. Tom Hanks seperti...

Sinyal TV Bisa Gantikan Radar Lalu-lintas Pesawat

AVIATREN.com – Radar yang dipakai untuk melacak penerbangan pesawat-pesawat di seluruh dunia saat ini dinilai memiliki biaya operasi yang mahal. Peneliti bersama dengan lembaga pengatur lalu-lintas udara sedang membahas kemungkinan pengganti radar yang murah. Muncul sebagai salah...

Sriwijaya Air Pesan Dua Boeing 737-900ER di Ajang Paris Air Show

AVIATREN.com – Maskapai swasta Indonesia, Sriwijaya Air mengumumkan pemesanan dua unit Boeing 737-900ER (Extended Range) di ajang pameran kedirgantaraan Paris Air Show pada Selasa (16/6/2015). Dengan demikian, untuk pertama kalinya Sriwijaya Air melakukan pemesanan pesawat yang sama...